landscape-1459359665-stocksy-txpasdasdasd8301f423jit000-medium-386360

Ketika kami pergi mengunjungi Dr. Neal Schultz untuk pertama kalinya yang merupakan seorang dermatologist yang direkomendasikan oleh teman kami, ia melihat wajah salah satu dari kami dan langsung menebak “Apakah kamu bepergian akhir – akhir ini?”Kami pun takjub karena seakan – akan ia tahu bahwa kami baru saja turun dari pesawat. Teman kami mengaku bahwa ia adalah sering bepergian menggunakan pesawat beberapa minggu ini dan disitulah kami memperlajari term yang ternyata lumayan terkenal yaitu, “Airplane Acne”

Jadi begini: Bepergian biasanya menimbulkan banyak stress untuk kulitmu karena banyaknya udara yang kering. Jika kamu memiliki kulit yang kering, kulit kamu akan semakin kering dan minyak munkin terjebak diantara sel kulit kamu yang dehidrasi. Dan jika kamu memiliki jenis kulit yang memproduksi lebih banyak minyak, kulit kamu akan memproduksi lebih banyak minyak untuk melindungi dirinya dari kelembapan yang rendah. Either way, you’re in for a breakout.

Untuk memperburuknya, keadaan kulit kamu bisa lebih buruk jika kamu bepergian dari timur ke barat, terutama jika kamu seorang wanita, astaga, kenapa tuhan, kenapa?!

“Ketika kamu bepergian dari timur ke barat, kamu menyebrangi time zone yang berbeda dan itu berarti, internal clock kamu harus di reset,” jelas Dr. Schultz, yang juga membuat BeautyRX. “Hal tersebut membuat tubuh kamu lebih stress, yang membuatnya melepaskan cortisone dari adrenal gland, tidak hanya itu, tetapi juga male hormone, yang bukan masalh besar bagi pria karena mereka juga memproduksi lebih banyak pula, tetapi untuk wanita yang biasanya memiliki tingkat male hormone yang rendah, sedikit male hormone saja merupakan masalha yang besar.” Dan perbedaan tersebut adalah, you guessed it, acne.

Walau mungkin tidak ada hal yang dapat mencegah jerawatnya, kamu dapat memastikan 1)bersihkan kulit kamu dan gunakan moisturizer sebelum, selama, dan setelah penerbangan. 2) have a spot treatment.

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Cara Mudah Membuat Air Mawar dan Cara Menggunakannya

Air mawar yang selalu menyegarkan dan harum adalah