Biasanya bagian menarik dari seorang wanita adalah bagian mata. Sehingga orang akan make up dengan menegaskan daerah mata. Mereka menggunakan eye liner, eye shadow, maskara, bulu mata palsu, dan pensil alis hanya untuk mempercantik daerah mata. Tetapi kadang hal ini malah bisa membuat bulu mata rontok dan tidak sehat. Tentu kamu khawatir donk kalau bulu mata rontok secara berlebihan. Sebenarnya bulu mata rontok juga bisa disebabkan berbagai hal seperti, faktor usia, faktor asupan gizi, faktor psikologis, paparan bahan kimia, dan terlalu sering mengucek mata. Tetapi kamu tidak perlu khawatir, karena ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi bulu mata yang rontok, antara lain :

  1. Selalu Menjaga Kebersihan mata

alternatif-pengganti-makeup-remover

Jika kamu sudah selesai beraktivitas, jangan lupa untuk membersihkan make up bagian mata. Jangan sampai masih ada make up yang tersisa saat kmau sedang istirahat. Dan jangan terlalu sering menguceki bulu mata, karena kotoran yang ada di tangan juga bisa menyebabkan buu mata rontok.

  1. Menggunakan kemiri

minyak-kemiri1

Kamu bisa mengatasi bulu mata kamu yng rontok dengan menggunakan cara alami yaitu dengan menggunakan minyak kemiri. Cara ini terbukti ampuh untuk mengatasi rambut rontok. Caranya bakar kemiri lalu haluskan, setelah itu oleskan pada bulu mata dengan hati-hati. Biarkan selama satu jam lalu bilas dengan air bersih.

  1. Hati-hati Make Up Untuk mata

bulu-mata-tebal

Selalu cek tanggal kadaluarsa make up kamu. jika memang sudah kadaluarsa jangan ragu untuk membuangnya walaupun harganya mahal. Karena make up yang kadaluarsa dapat membuat bulu mata rontok dan dalam jangka waktu lama bisa membuat mata rusak.

  1. Pakai Penumbuh Bulu Mata

n-teen-girl-shopping-for-makeup-628x314

Jika kerontokan bulu mata kamu sudah parah, kamu bisa menggunakan penumbuh bulu mata. Tetapi jangan asal menggunkan penumbuh bulu mata, pilihlah penumbuh bulu mata yang sudah terdaftar di badan kesehatan yang berwenang.

 Baca juga Miliki Bulu Mata Lebih Panjang dan Tebal Secara Alami, Tanpa Perlu Menguras Kantong

Facebook Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Dos & Don’ts Dalam Tata Rias Pengantin

Mempersiapkan hari pernikahan Anda? Setelah semuanya berjalan sesuai